Proxy


Pengertian proxy
adalah server yang menyediakan suatu layanan untuk meneruskan setiap permintaan user kepada server lain yang terdapat di internet. Atau definisi proxy server yang lainnya yaitu suatu server atau program komputer yang mempunyai peran sebagai penghubung antara suatu komputer dengan internet.

Fungsi proxy
1.      Fungsi conecting sharing           
Salah satu fungsi proxy adalah sebagai connecting sharing yaitu sebagai penghubung atau perantara pengambilan data dari suatu alamat IP dan diantarkan ke alamat IP lainnya ataupun kepada IP komputer user.
2.      Fungsi filtering
Terdapat beberapa proxy yang dilengkapi dengan firewall yang dapat memblokir beberapa atau sebuah alamat IP yang tidak diinginkan, sehingga beberapa website tidak dapat diakses dengan memakai proxy tersebut. Itulah salah satu fungsi dari proxy sebagai filtering.
3.      Fungsi caching
Dan fungsi proxy yang lainnya yaitu sebagai fungsi caching, disini maksudnya proxy juga dilengkapi dengan media penyimpanan data dari suatu web, dari query ataupun permintaan akses user. Misalnya permintaan untuk mengakses suatu web dapat lebih cepat jika telah ada permintaan akses ke suatu web pada pemakai proxy sebelumnya. Itulah fungsi proxy sebagai chacing.

Langkah langkah konfigurasi pada proxy :

  • Buka ubuntu dan masuk sebagai Root
 



  • Masukan Password anda
  • Update paket-paket yang ada pada SO linux 






  •  Install squid






  • Masuk kedalam direktori squid


  • Lalu lihatlah  data file pada pada folder squid








  • Membuka file squid melalui editor nano








  • Setelah masuk Ketikan CTRL+ W untuk perintah mencari 















  • Ketikan Perintah yang akan di cari















  • Setelah dicari,edit sperti berikut 


















  • Ketikan perintah cari ,untuk mencari baris seanjutnya 



















 

















  • Kerikan Pencarian  lagi  dan edit


















  •   Cari baris yang akan di edit seperti perintah sebelumnya
















  • Simpan editan (CTRL + X+ Y) ,buatlah file blokir pada folder squid anda pada editor nano
















  • Ketikan alamat web yang akan di blokir
















  • Simpan lalu restart squid









  • Buka web browser


  • Buka menu edit lalu pilih preferences


















  • pilih Advanced
 

  • Pilih network
  • Pilih setings


  • Membuat interfaces baru eth0 di terminal

 















  • Atur ip seperti berikut

 

  • Restart network
















  • Atur ip dan dan port yang telah disimpan sebelumnya

















  • coba buka di web browser dan ketikan alamat yang di blokir












Jika berhasil seperti diatas .,trimakasih semoga bermanfaat

Asallamualaikum selanjutnya kita membahas tentang :

DNS SERVER
Pengertian DNS Server
DNS (Domain Name Service) Server merupakan aplikasi yang digunakan untuk meresolve (menerjemahkan) domain yang diminta oleh client kemudian diterima oleh server, domain mempunyai IP address berapa.
• Instal aplikasi DNS server yaitu bind9 root@ajeb:/home/sendal# apt-get install bind9

• Buka file named.conf : root@ajeb:/home/sendal# nano /etc/bind/named.conf

Tambahkan pada baris terakhir nama file forward dan reverse seperti berikut

zone "smk.sakti"{
type master;
file "/etc/bind/forward";
 };


zone "6.25.19.in-addr.arpa"{
type master;
file "/etc/bind/reverse";
};

Simpan dan keluar dari editor


·        Mengkopi file db.local menjadi file forward di /etc/bind/
: root@ajeb:/home/sendal# cp /etc/bind/db.local /etc/bind/forward

·        Buka file forward di /etc/bind/:

root@ajeb:/home/sendal# nano /etc/bind/forward

Baris asli:
;
; BIND data file for local loopback interface
; $TTL   604800
@       IN      SOA     localhost. root.localhost. (
2                      ; Serial
604800         ; Refresh
86400            ; Retry
2419200       ; Expire                         
604800 )       ; Negative Cache TTL
                    ;
@       IN      NS          localhost.
@       IN      A            127.0.0.1
                    @       IN      AAAA    ::1


Ubah menjadi ( seperti yang ditebalkan):


;
; BIND data file for local loopback interface
; $TTL    604800
@       IN      SOA     smk.sakti. root.smk.sakti. (
2                      ;Serial
604800         ; Refresh
86400            ; Retry
2419200       ; Expire
604800 )       ; Negative Cache TTL
;
@              IN      NS     smk.sakti.
@                    IN      A       19.25.6.1
www              IN      A       19.25.6.1
ftp                  IN      A       19.25.6.1
webmail       IN      A       19.25.6.1


Simpan dan keluar editor.

·        Mengkopi file db.127 menjadi file reverse di /etc/bind/:

root@ajeb:/home/sendal# cp /etc/bind/db.127 /etc/bind/reverse

·        Buka file reverse di /etc/bind/: root@ajeb:/home/sendal# nano /etc/bind/reverse

Baris hasil :
;
; BIND reverse data file for local loopback interface
; $TTL    604800
@       IN      SOA     localhost. root.localhost. (
      1              ; Serial
      604800   ; Refresh
      86400     ; Retry
      2419200 ; Expire
      604800 ); Negative Cache TTL ;
@       IN      NS      localhost.
1.0.0 IN      PTR     localhost.

Ubah menjadi :

;
; BIND data file for local loopback interface
;
$TTL    604800
 @       IN      SOA     smk.sakti. root.smk.sakti. (
             1                    ; Serial
             604800         ; Refresh
             86400           ; Retry
             2419200       ; Expire
             604800 )      ; Negative CacheTTL
;
@        IN      NS     smk.sakti.
@        IN      A       19.25.6.1
1          IN      A       www.smk.sakti.
1          IN      A       ftp.smk.sakti.
1          IN      A       webmail.smk.sakti.
Simpan dan keluar editor.
·        Restart bind9:

root@ajeb:/home/sendal# /etc/init.d/bind9 restart
·        Mengecek konfigurasi dns server dengan perintah nslookup dan dig:

root@ajeb:/home/sendal# nslookup smk.sakti

hasil seperti berikut:
Server: 19.25.6.1
Address: 19.25.6.1#53
Name: smk.sakti
Address:    19.25.6.1

root@ajeb:/home/sendal# dig smk.sakti
; <<>> DiG 9.8.1-P1 <<>> smk.sakti
;; global options: +cmd
;; Got answer:
;; ->>HEADER<<- opcode: QUERY, status: NOERROR, id: 897
;; flags: qr aa rd ra; QUERY: 1, ANSWER: 1, AUTHORITY: 1, ADDITIONAL: 0


;; QUESTION SECTION: ;smk.sakti. IN A
;; ANSWER SECTION:
smk.sakti. 604800 IN A 19.25.6.1
;; AUTHORITY SECTION:
smk.sakti. 604800 IN NS smk.sakti.
;; Query time: 1 msec
;; SERVER: 19.25.6.1#53(19.25.6.1)
;; WHEN: Sat Nov  3 11:35:11 2012
;; MSG SIZE  rcvd: 59


Fungsi DNS SERVER
1.    Menerjemahkan nama-nama host (hostnames) menjadi nomor IP (IP address) ataupun sebaliknya, sehingga nama tersebut mudah diingat oleh pengguna internet.
2.   Memberikan suatu informasi tentang suatu host ke seluruh jaringan internet.

A.  keunggulan
1. Mudah, DNS sangat mudah karena user tidak lagi direpotkan untuk mengingat IP address sebuah komputer, cukup host name.

2. Konsisten, IP address sebuah komputer bisa saja berubah, tapi host name tidak harus berubah.

3. Simple, DNS server mudah untuk dikonfigurasikan (bagi admin).
B.   Kelemahan
User tidak dapat menggunakan nama banyak untuk mencari nama domain baik di internet maupun di intranet.
Wasalamuallaikum ..terimakasih perhatianya